Penciptaan menurut suku Cherokee

From Iaprojects

Pada awalnya, hanya ada air. Semua hewan tinggal diatas dan langit sangat penuh. Mereka penasaran dengan apa yang ada dibawah air dan suatu hari Dayuni’si, kumbang air, sukarela menjelajahinya. Ia menjelajah permukaan namun tidak dapat menemukan tanah padat. Ia menjelajah ke dasar dan hanya menemukan lumpur yang ia bawa kembali ke permukaan. Setelah mengumpulkan lumpur, ia mulai tumbuh dan menyebar dan menjadi bumi seperti yang kita kenal.

Setelah semua ini terjadi, salah satu hewan menempel di dunia baru ini dari langit dengan empat benang. Tanah itu masih basah maka ia mengirim badai besar dari Galun’lati untuk menyiapkannya. Badai ini turun dan saat ia mencapai tanah Cherokee, ia begitu lemah hingga sayapnya mulai menabrak tanah. Kapanpun tanah tersentuh, gunung atau lembah terbentuk.

Para hewan lalu memutuskan kalau dunia terlalu gelap, maka mereka membuat matahari dan meletakkannya di jalannya sehingga ia masih berlari hingga saat ini.

Personal tools